Tes Gunakan Cincin Kawin
Seperti dikutip dari Tribunnews, banyak ibu-ibu hamil yang melakukan tes menggunakan cincin kawin yang dia miliki untuk mengetes jenis kelamin yang ada di dalam kandungannya.
Caranya adalah dengan mengaitkan cincin kawin pada seutas benang.
Posisikan tubuh berbaring atau bersandar di tempat tidur, lalu letakkan cincin dan benang tersebut di atas permukaan perut Anda.
Baca Juga: Waspada! Jadi Menu Favorit Wanita, Makanan Ini Ternyata Bisa Bikin Sulit Hamil, Stop Sekarang Juga
Saat menaruhnya, pastikan posisi cincin dan benang tersebut dalam posisi menggantung di atas perut.
Perhatikan pegerakan dari cincin tersebut dengan seksama.
Jika Anda hamil anak perempuan, gerakan cincin itu akan memutar.
Namun jika Anda mengandung bayi laki-laki, pergerakan cincin itu tidak memutar namun bergerak ke kiri maupun ke kanan.