Rugi Banget Kalau Langsung Dibuang, Jus Kulit Manggis Ternyata Ampuh Cegah Penyakit Mematikan dari Tubuh

By Siti Afifah, Kamis, 5 November 2020 | 09:30 WIB
Rutin minum jus kulit manggis ternyata bisa cegah berbagai penyakit ganas ini (freepik.com)

Manfaat dan Cara Buat Jus Kulit Manggis

Kita sudah tahu bahwa kulit manggis memang memiliki banyak khasiat.

Dikutip dari Nakita.Id, pada kulit manggis terdapat kandungan xanton yang berfungsi sebagai antikanker dan antioksidan.

Buah manggis

Selain itu, xanton ini dapat berperan mencegah peradangan pada sel kanker atau tumor.

Untuk merasakan khasiatnya, Anda bisa mengolah kulit manggis menjadi jus.

Baca Juga: Jadi Modus Pedagang Nakal, Jangan Mau Beli Jeruk dengan Ciri-ciri Seperti ini, No.2 Sering Disangka Sudah Matang

Baca Juga: Sering Disepelekan, Coba Lihat Kulit Anda Setelah Makan Gorengan, Jika Muncul Ciri-ciri ini Anda Harus Waspada!

 

Cara Membuat

Berikut bahan-bahan yang perlu disiapkan untuk membuat jus kulit manggis.

- Tiga sampai dua buti kulit manggis yang sudah dicuci bersih.

- Air matang secukupnya.

Madu dan gula aren.

Jika sudah, Anda bisa memasukkan bahan-bahan di atas ke dalam blender satu persatu.

Artikel Berlanjut Setelah Video Berikut Ini