2. Pepaya
Buah pepaya memiliki kandungan yang baik untuk dicerna.
Isi kandungannya antara lain vitamin B1, B2, vitamin A, dan vitamin C.
Buah pepaya juga mengandung mineral seperti magnesium, besi, sulfur, dan kalium. Kandungan mineral tersebut akan melancarkan pencernaan Anda, termasuk meredakan maag.
Anda bisa menghaluskan seperempat potong buah pepaya setiap harinya, bisa juga dengan menambahkan 2 sendok yoghurt tanpa campuran lain.
Konsumsi sebelum makan siang dan makan malam, untuk meredakan sakit lambung yang Anda derita.
3. Apel
Buah apel mengandung pektin dan kombinasi glisin.
Baca Juga: Beredar Kabar Makan Nasi dengan Sup Bisa Picu Kanker Lambung, Benarkah Demikian? Simak Penjelasannya
Kedua kombinasi tersebut mengandung antasid dan menjadikan apel sebagai salah satu buah yang baik untuk mengobati penyakit di lambung.
Apel juga mampu mengurangi rasa mual, mulas dan mengurangi kandungan asam lambung yang berlebih pada pencernaan Anda.
Jangan lupa untuk tetap jaga kesehatan lambung Anda.
Artikel Ini Telah Tayang di SajianSedap.com dengan Judul Sampai Renggut Nyawa Diana Nasution, Jangan Sepelekan Sakit Pada Lambung dengan Makan 3 Buah Ini!