Resep Sayap Ayam Rempah Enak Ini Wajib Dibuat Dalam Jumlah yang Banyak

By Robert Christianto, Kamis, 4 Februari 2021 | 09:00 WIB
Resep Sayap Ayam Rempah, Olahan Ayam Super Nikmat Untuk Makan Siang Nanti (Sajian Sedap)

Bumbu Halus:5 butir bawang merah2 siung bawang putih3 buah cabai merah keriting

Cara Membuat Sayap Ayam Rempah:

1. Lumuri ayam dengan 1 sdt garam dan merica bubuk. Goreng sampai berkulit.

2. Panaskan minyak. Tumis bumbu halus, lengkuas, kayumanis, daun salam, dan jahe sampai harum.

3. Tambahkan ayam goreng. Aduk rata.

4. Masukkan air, sisa garam, dan gula. Masak sampai kental. Tambahkan air jeruk nipis. Aduk rata.

Baca Juga: Resep Tumis Jantung Ayam Enak, Menu Olahan Jeroan yang Bikin Perut Lapar Terus

Baca Juga: Resep Balado Telur Enak, Kreasi Telur Ayam Sederhana Namun Rasanya Bikin Nagih

Baca Juga: Resep Nugget Ayam Enak Ini Bisa Dengan Mudah Ditiru Ibu Rumah Tangga

Baca Juga: Resep Bakso Ayam Sayur Sereal Enak, Menu Sarapan Unik Untuk Mengawali Akhir Pekan

Baca Juga: Resep Usus Ayam Bumbu Rujak Enak, Bikin Sensasi Makan Siang Kali Ini Terasa Berbeda