Belum Sebulan Nikah, Sule Ternyata Sudah 3 Kali Singgung Keinginannya Nikah Lagi! Respon Nathalie Holscher Jadi Sorotan

By Raka, Rabu, 9 Desember 2020 | 12:15 WIB
Sule ungkap ingin menikah lagi hanya karena urusan dapur (Instagram.com/@nathalieholscher)

Hanya karena soal masakan

Keinginan Sule menikah lagi lantaran hasil masakannya dinilai keasinan oleh Nathalie.

Hal itu diketahui dari kanal YouTube Sule Family, yang diunggah Selasa (8/12/2020).

Sule diketahui belajar memasak bareng si bungsu, Ferdi agar tak merepotkan Nathalie.

Ayah Rizky Febian rupanya masak makan sederhana yakni telur goreng dan sambal.

Baca Juga: Disindir Sule Tak Punya Kerjaan, Teddy Akhirnya Bongkar Caranya Mencari Nafkah, Jarang Kerja Tapi Uang Bisa Melimpah!

Baca Juga: Baru Sebentar Jadi Ibu Tiri, Nathalie Holscher Sudah Tega Layangkan Pukulan Pada Anak Bontot Sule Sampai Bikin Nangis Kesakitan

Ketika rekan Andre Taulany tengah menikmati masakannya, Nathalie pun datang menghampiri.

"Bunda, aku bikin sambal cabai lihat," kata Ferdi.

"Nyoba aja (masak), gampang ternyata bikinnya gitu aja," sambung Sule.

Sule ternyata tak kesulitan memasak tanpa bantuan sang istri.

Artikel berlanjut setelah video berikut ini.