Resep Telur Isi Siomay Enak Ini Langsung Jadi Camilan Favorit Begitu Mencobanya!

By Dwi, Rabu, 30 Desember 2020 | 14:00 WIB
Resep Telur Isi Siomay Bisa Jadi Ide Untuk Menu Camilan Lezat Sore Hari (Sajian Sedap)

Larutan Tepung:100 gram tepung terigu200 ml air es1/2 sendok teh garam1/8 sendok teh baking powder

Cara Membuat Telur Isi Siomay:

1. Campur ikan, udang, ayam, bawang putih, putih telur, garam, merica, pala bubuk, gula pasir. Aduk sampai rata.

2. Masukkan sagu. Aduk rata. Taruh di dalam putih telur.

3. Kukus sampai matang. Celupkan dalam larutan tepung. Goreng sampai kecokelatan.

Baca Juga: BERITA POPULER : Dari Manfaat Meletakkan Telur Di Atas Beras Sampai Manfaat dari Minum Air Nanas Di Pagi Hari

Baca Juga: Lupa Ambil Telur Ayam yang Diletakkan Di Atas Beras, Seorang Ibu Rumah Tangga Justru Bahagia Setelah Melihat Hal ini

Baca Juga: Resep Sate Goreng Putih Telur Enak, Olahan Sisa Putih Telur yang Nikmat Untuk Disantap Sebagai Pelengkap

Baca Juga: Terbongkar 4 Trik Rahasia Membuat Telur Gulung Ala Kaki Lima, Telur Lembut Tebal dan Mudah Digulung

Baca Juga: Resep Siomay Telur Asin Enak, Kudapan Sedap yang Tak Pernah Sepi Penggemar