Tips Bikin Kastengel yang Renyah dan Garingnya Maksimal, Momen Natal Jadi Semakin Istimewa

By Raka, Minggu, 20 Desember 2020 | 10:30 WIB
Cara membuat kastengel yang renyah dan garing untuk Natal (Sajian Sedap)

SajianSedap.com - Tidak hanya momen lebaran, kue kering kerap hadir dalam momen perayaan Natal.

Banyak sekali kue kering yang bisa dinikmati saat Natal, salah satunya adalah kastengel.

Kastengel menjadi pilihan karena kerenyahannya dan aroma keju yang kuat.

Tidak heran jika kastengel di toko bakery selalu laris manis.

Kita pun tertarik mencoba membuat kastengel sendiri di rumah.

Namun sering kali kita malah gagal membuat kastengel karena kurang renyah.

Kastengel yang kita buat pun terkadang aroma kejunya kurang terasa.

Baca Juga: Spicing up Your Basic Omelette With Telur Dadar Sayur Bumbu Semur

Baca Juga: Warteg Gang Mangga in Glodok, West Jakarta, It's the Foods That Make People Loyal