Kaleidoskop Kuliner 2020: Trik Dapur yang Paling Banyak Dicari Sepanjang 2020, Dari Telur Di Atas Beras Sampai Gosok Bawang Merah ke Punggung Tangan

By Raka, Minggu, 20 Desember 2020 | 13:45 WIB
Kaleidoskop Kuliner 2020: Trik Dapur yang Paling Banyak Dicari Sepanjang 2020, Dari Telur Di Atas Beras Sampai Gosok Bawang Merah ke Punggung Tangan (Kolase Pixabay)

SajianSedap.com - Tahun 2020 diisi tak hanya dengan beragam masakan enak, tapi juga trik di dapur.

Trik di dapur ini tidak hanya membawa manfaat tapi juga memangkas biaya saat kita memasak di dapur.

Trik dapur sepanjang tahun 2020 ini cukup beragam.

Mulai dari meletakkan telur di atas beras sampai menggosokkan bawang merah ke punggung tangan.

Trik ini pun juga sangat mudah dan tidak harus jadi ekspert untuk memulainya.

Ini kaleidoskop kuliner 2020 seputar trik dapur yang paling banyak dicari sepanjang tahun.

Baca Juga: Spicing up Your Basic Omelette With Telur Dadar Sayur Bumbu Semur

Baca Juga: Warteg Gang Mangga in Glodok, West Jakarta, It's the Foods That Make People Loyal

1. Manfaat Telur Ayam di Atas Beras Setiap Hari

Manfaat telur di atas beras

Seberapa sering Anda makan telur ayam setiap hari?

Telur ayam dikenal kaya akan manfaat.

Tapi, jika kita tidak pintar dalam mengolah telur ayam, alih-alih kita bisa rugi besar.

Khususnya tentang cara memilih dan menyimpan telur ayam.

Baca Juga: Kaleidoskop Kuliner 2020, Deretan Usaha Artis Ini Terkena Dampak Pandemi Hingga Ada yang Bertahan Hidup Hanya dari Uang Tabungan

Baca Juga: Kaleidoskop Kuliner 2020, Ini 5 Tips Memasak yang Paling Banyak Dicari Sepanjang Tahun, Dari Gorengan Sampai Minyak!

Telur ayam merupakan salah satu bahan pangan yang cukup lengkap kandungan gizinya.

American Heart Association dan sejumlah lembaga kesehatan lainnya menganjurkan untuk membatasi asupan hanya 4 butir seminggu bagi orang dewasa sehat.

Sedangkan mereka yang menderita penyakit jantung koroner dan tinggi kadar kolesterolnya perlu membatasi konsumsi kuning telur 1 - 2 butir/minggu.

Nah ada trik yang memudahkan kita dalam mengonsumsi telur agar aman.

Salah satunya dengan meletakkan telur di atas beras yang selama ini tidak pernah kita sadari.

2. Gosok Bawang Merah ke Punggung Tangan

Manfaat bawang merah

Bawang merah menjadi bumbu dapur yang selalu wajib ada di rumah.

Banyak makanan yang menggunakan bawang merah untuk menambah rasa masakan menjadi lezat.

Apalagi bawang merah sudah enak dimakan cuma dengan digoreng jadi bawang goreng.

Bukan menjadi rahasia pula bahwa bawang merah juga memiliki banyak khasiat yang baik untuk tubuh.

Salah satunya bisa menyembuhkan beberapa penyakit.

Bukan dimakan, coba gosok bawang putih ke punggung tangan mulai sekarang.

Ternyata manfaat tak terduga ini akan dirasakan pada tubuh!

3. Cobalah Meletakkan Bawang Putih di Bawah Bantal Sebelum Tidur

Menaruh bawnag putih di bawah bantal di malam hari bisa berikan manfaat luar biasa bagi kesehatan

Bawang putih tak hanya digunakan dalam proses memasak makanan.

Bawang putih dikenal memiliki banyak manfaat untuk tubuh manusia.

Salah satunya bisa langsung dirasakan jika kita meletakkan bawang putih di bawah bantal.

Selain sebagai bumbu, bawang putih juga dikenal sebagai bahan alami untuk pengobatan.

Bawang putih ampuh mengatasi berbagai masalah kesehatan seperti gangguan pernapasan, sakit perut, dan juga infeksi.

Baca Juga: Kaleidoskop Kuliner 2020, Ini Dia 5 Resep Paling Banyak Dicari Sepanjang Tahun! Nomor 3 Favorit Semua Orang

Baca Juga: Kaleidoskop Kuliner 2019, Tokoh Kuliner Meninggal Dunia Di Tahun 2019, Salah Satunya Pahlawan Para Mahasiswa

Selain itu, bawang putih juga memberikan manfaat untuk kecantikan.

Di antaranya mengatasi jerawat, menghilangkan flek hitam, mengangkat sel kulit mati, dan menghilangkan stretch mark.

Selain dikonsumsi, bawang putih juga sering digunakan untuk terapi.

Banyak orang yang ternyata telah membiasakan tidur dengan meletakkan bawang putih di bawah bantal.

4. Manfaat Membalur Ikan dengan Bawang Putih Sebelum Digoreng

Bawang putih dibalur di badan ikan

Makan ikan sudah menjadi konsumsi sehari-hari masyarakat Indonesia.

Beragam olahan ikan pun kerap menjadi lauk favorit di meja makan.

Apalagi ikan mudah diolah, mulai dari dibakar hingga hanya ditumis.

Meski begitu tidak mudah untuk menghilangkan aroma amis pada ikan.

Beragam cara bisa dilakukan untuk menghapus aroma amis pada ikan.

Seperti yang dilakukan Ibu rumah tangga ini.

Ia terkejut setelah melumuri ikan dengan bawang putih.

Ternyata manfaat dari melakukan hal tersebut sangat luar biasa, lo.

5. Cara Ampuh Mengatasi Duri Ikan yang Nyangkut Di Tenggorokan

begini cara mudah mengatasi duri ikan yang tersangkut di tenggorokan

Siapa yang pernah merasakan duri ikan nyangkut di tenggorokan?

Tentunya hal yang pertama yang dicari saat itu duri ikan nyangkut adalah gumpalan nasi.

Namun, bagaimana jika tidak ada nasi di samping kita saat makan?

Saat duri ikan nyangkut di tenggorokan, rasanya pun pasti tidak enak seperti ada yang mengganjal setiap menelan makanan.

Baca Juga: Kaleidoskop Kuliner 2019, Deretan Inovasi Kopi Susu di Tahun 2019, Jadi Gak Bosan dengan Rasa Kopi yang Itu-Itu Saja!

Baca Juga: Kaleidoskop 2019: Tak Seperti Karirnya yang Sukses, Bisnis Kuliner Artis Ini Justru Harus Gulung Tikar!

Belum lagi rasa sakitnya yang mengganggu.

Baca Juga: Resep Kering Tempe Ikan Kapas Enak, Menu Pelengkap Hemat Untuk Makan Siang

Lalu bagaimana cara agar duri tersebut lepas dari tenggorokan?

Ada yang bilang kita harus menelan langsung gumpalan nasi.

Namun yang sering terjadi, duri ikan tidak juga lepas seberapa banyak pun gumpalan nasi yang dimakan.

Nah, kalau itu terjadi, terungkap beberapa cara ampuh yang harus dilakukan kalau duri ikan nyangkut di tenggorokan.