Dianggap Murah, Rutin Makan Ikan Teri Ternyata Bisa Kurangi Resiko Penyakit Mematikan yang Ditakuti Semua Orang Ini

By Gusthia Sasky T, Kamis, 24 Desember 2020 | 16:30 WIB
Ikan Teri miliki manfaat tak terduga untuk kesehatan (Tribun Manado - Tribunnews.com)

2. Vitamin A

Ikan teri kaya akan vitamin A, nutrisi yang bertanggung jawab untuk membantu tubuh dan menjaga penglihatan agar tetap kuat.

Vitamin A juga dikenal membantu pertumbuhan tulang, pembelahan sel, dan mengatur sistem kekebalan tubuh.

Baca Juga: Resep Gulai Daun Singkong Ikan Teri Enak, Hidangan Berkuah Santan Untuk Teman Menu Utama

3. Mengandung Kalium

Kalium nutrisi penting bagi tubuh untuk menjaga kontraksi otot rangka dan halus.

Ini membantu pencernaan normal dan fungsi otot sehari-hari.

Satu porsi ikan teri adalah sumber kalium yang baik untuk membantu Anda mencapai nilai harian yang disarankan.

4. Kalsium

Siapa yang tidak ingin memiliki tulang, gigi sehat dan kuat?

Susu dan produk susu lainnya bukan satu-satunya sumber kalsium yang baik, ikan teri juga!

Satu porsi ikan teri akan memberi Anda 147 mg kalsium.

Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.