Resep Bihun Goreng Sosis Ayam Enak, Menu Sarapan Sederhana Kesukaan Si Kecil

By Dwi, Senin, 11 Januari 2021 | 07:00 WIB
Resep Bihun Goreng Sosis Ayam, Olahan Bihun Praktis yang Rasanya Lezat (Sajian Sedap)

Bahan Tumis:2 siung bawang putih, cincang halus1/2 buah bawang bombay, iris panjang2 buah cabai merah besar, potong miring200 gram ayam fillet, potong-potong5 butir bakso, potong-potong2 buah sosis sapi, potong-potong2 sendok makan saus tiram1 sendok makan kecap manis1 sendok makan saus sambal2 sendok makan saus tomat3/4 sendok teh garam1/4 sendok teh merica bubuk1/2 sendok teh gula pasir200 ml air1 sendok teh maizena, larutkan dalam 1 sendok teh air2 batang daun bawang, potong miring1 sendok teh minyak wijen2 sendok makan minyak untuk menumis

Cara Membuat Bihun Goreng Sosis Ayam:

1. Tumis telur sampai berbutir. Tambahkan bihun, garam dan merica bubuk. Aduk rata sampai meresap. Angkat, sisihkan.

2. Saus, tumis bawang putih, bawang bombay dan cabai merah besar sampai harum.

3. Masukkan ayam. Aduk sampai berubah warna. Tambahkan bakso dan sosis. Aduk rata.

4. Tambahkan saus tiram, kecap manis, saus sambal, saus tomat, garam, merica dan gula pasir. Aduk rata. Tuang air. Masak sampai mendidih.

5. Masukkan larutan maizena. Masak sampai kental. Tambahkan daun bawang dan minyak wijen. Aduk rata. Tuang tumisan di atas bihun.

Baca Juga: Resep Bihun Kuah Jamur Enak, Hidangan Berkuah yang Mampu Puaskan Perut Keluarga

Baca Juga: Resep Bihun Goreng Kencur Enak, Seporsi Hidangan Praktis Pilihan Untuk Menu Sarapan Besok

Baca Juga: Resep Tumis Sawi Putih Jagung Enak Ini Tak Boleh Terlewat Untuk Lengkapi Menu Makan Siang Kita

Baca Juga: Resep Bihun Goreng Daun Ketumbar Enak, Menu Sarapan Super Praktis yang Rasanya Maknyus

Baca Juga: Jadi Rahasia Pedagang Gorengan, Begini Trik Menggoreng Risoles Bihun agar Tidak Menyerap Minyak