"Pernah lihat masih muda, di bawah 30-an, tahu-tahu ada kabar sudah menikah, tahu-tahu kabar sudah ditinggalin," jelas Opik.
"Kalau enggak salah orang Tasik, ya tinggal di sini tapi belum asli penduduk sini karena belum ada surat pindah asalnya ke sini, otomatis belum ke sini."
Melansir dari TribunWow, adik kandung Lina turut mengomentari kelakuan kakak iparnya tersebut.
Aryani sebagai keluarga mengaku kecewa dengan tuntutan Teddy yang mengoar-ngoarkan masalahnya ke media.
"Kecewa banget," kata Aryani.
Di sisi, Aryani mengaku telah mengetahui bahwa Teddy sempat menikah lagi dari asisten pribadi Lina, Pak Ecet.
Akan tetapi, pernikahan Teddy tersebut tak berlangsung lama lantaran ditinggal pergi sang istri.
"Oh, saya dengar dari Pak Sopir, Pak Ecet. Kan Pak Ecet suka sering ke rumah, kan dekat rumahnya," ungkap Aryani.
Artikel Berlanjut Setelah Video di Bawah ini :