Langsung Hilang Sekali Bilas, Begini Tips Mengatasi Tangan Terasa Panas Akibat Cabai, Gunakan 3 Bahan Dapur Ini

By Sera B, Rabu, 13 Januari 2021 | 07:30 WIB
Jadi trik andalan chef, begini cara mengatasi tangan panas setelah mengolah cabai. (Shutterstock via Kompas.com)

Langsung Hilang Sekali Bilas, Begini Tips Mengatasi Tangan Terasa Panas Akibat Cabai, Gunakan 3 Bahan Dapur Ini

Sajiansedap.com - Setelah mengulek sambal, sering kali tangan terasa panas sampai-sampai ada yang merasa terbakar.

Sudah dibasuh dengan air dingin, rasa panas ini tidak kunjung pergi.

Dikutip dari Huffington Post, cabai mengandung senyawa kimia yang disebut dengan capsaicin.

Baca Juga: Jangan Anggap Sepele, Coba Minum Air Rebusan Cabai Selama 7 Hari dan Tubuh Pasti Langsung Rasakan Manfaat Luar Biasa ini

Baca Juga: Cuma Masukkan Cabai Kering Ke Dalam Tumpukan Beras Di Dapur, Lihat Efeknya yang Luar Biasa dan Bikin Semua Melongo

Senyawa inilah yang membuat tangan atau perut terasa panas dan terbakar.

Walaupun tidak berbahaya, bukan berarti rasa panas pada tangan setelah mengolah cabai harus kita biarkan saja, lo!

Berikut empat cara mudah mengatasi rasa panas pada tangan akibat cabai dengan bahan dapur.