Curahan Hati Ratna Galih
Ia tampak mengungkapkan bahwa meski bekerja di dunia hiburan, dirinya harus bekerja ekstra untuk mengurus 5 anaknya seorang diri.
Hal itu tampak diungkapkan Ratna Galih melalui akun Instagram pribadinya @ratnagalih, Kamis (5/11/2020).
Ratna Galih juga tampak membagikan potret cantik dirinya.
Dalam foto tersebut, Ratna Galih terlihat sedang duduk di kursi seorang diri.
Ia terlihat cantik dengan mengenakan gamis berwarna hitam yang dipadu-padankan dengan blazer berwarna merah muda.
Mantan Raffi Ahmad itu tampak tersenyum simpul.
Pada keterangan foto, Ratna Galih tampak bersyukur atas keadaan yang diberikan untuknya saat ini.