SajianSedap.com - Resep Tumis Brussel yang enak ini layak jadi menu makan siang yang bergizi.
Meskipun pemula, jangan takut untuk menghadirkan Resep Tumis Brussel ini karena proses membuatnya cukup gampang.
Kalau ingin menghadirkan Resep Tumis Brussel yang enak dan bergizi ini untuk menu pelengkap makan siang di akhir pekan, segera contek saja resepnya di bawah ini.
Baca Juga: Resep Pecek Tempe Enak Ini Bikin Keluarga Jadi Lebih Lahap Menyantap Tempe
Waktu: 30 Menit
Sajian: 6 Porsi
Bahan:300 gram brussels, bagi 2 bagian1 buah tahu telur, potong 4 bagian1/2 buah bawang bombay, iris panjang1 siung bawang putih, cincang halus1 sendok makan saus tiram1 sendok makan taosi1/2 sendok teh garam1/4 sendok teh merica bubuk150 ml air1 sendok makan minyak untuk menumis
Cara Membuat Tumis Brussel:
1. Tumis bawang putih dan bawang bombay sampai harum.
2. Masukkan taosi, saus tiram, garam, dan merica bubuk. Masak sampai matang.
3. Tuang air. Aduk hingga mendidih. Tambahkan tahu dan brussels. Aduk rata. Masak sampai matang.
Baca Juga: Resep Sate Udang Goreng Enak, Lauk Sempurna Untuk Malam Hari Ini
Baca Juga: Resep Putih Telur Saus Tiram Enak, Menu Praktis Dengan Rasa yang Mampu Menghipnotis Lidah
Baca Juga: Resep Cah Buncis Taosi Enak, Hidangan Tepat Untuk Mengolah Buncis Jadi Semakin Lezat
Baca Juga: Resep Ento Ento Enak, Sajian Nikmat yang Menggunakan Tempe Sebagai Bahan Utamanya
Baca Juga: Resep Kailan Tumis Ayam Giling Enak, Menu Pelengkap yang Rasanya Sulit Untuk Dilupakan