Jangan Lagi Dilakukan! Ternyata Membiarkan Rice Cooker Tertutup Setelah Nasi Matang Punya Efek Buruk yang Tidak Main-Main

By Marcel Mariana, Sabtu, 16 Januari 2021 | 19:30 WIB
Rice Cooker terlalu lama dalam keadaan tertutup setelah nasi matang tidak dianjurkan, bahayanya tidak main-main (Tribun Banyumas - Tribunnews.com)

Kesalahan Saat Masak Nasi

1. Memberikan terlalu sedikit atau terlalu banyak air

Ketika memasak nasi, yang Anda harapkan adalah beras yang mengembang sempurna menjadi nasi yang pulen.

Namun seringkali kita memberikan air terlalu sedikit sehingga nasi menjadi keras, atau malah menjadi lembek karena airnya terlalu banyak.

Jika Anda menggunakan jenis beras baru yang belum pernah Anda gunakan sebelumnya, masaklah 1/2 cup beras dengan 1/2 cup air.

Baca Juga: Sekarang Dihujat Masyarakat karena Diam-diam Poligami, Opick Sempat Rasakan Susahnya Cari Makan karena Cuma Tukang Pel

Baca Juga: Resep Nasi Goreng Kornet Enak, Hidangan Mudah yang Tak Pernah Bosan Disantap

Sedangkan untuk beras merah, masaklah 1/2 cup beras merah dengan 1 1/4 cup air.

2. Memasak beras merah seperti beras putih

Ketika memasak beras merah, tambahkan air 1/4-1/2 cup air lebih banyak untuk setiap cup beras merah dibanding saat Anda memasak beras putih.

Jangan gunakan ukuran yang sama dengan beras putih ketika Anda memasak beras merah, karena akan membuat nasi merah Anda akan menjadi kerasdan terasa belum matang.