Wajib Dicoba dari Sekarang! Ternyata Memasak Nasi Dengan Cara Ini Bisa Kurangi Kalori Sampai 60 Persen

By Marcel Mariana, Jumat, 12 Februari 2021 | 06:10 WIB
Memasak Nasi dengan cara seperti ini bisa kurangi kalori 60 persen (Photo by Huy Phan from Pexels)

Cara Kurangi Kalori dalam Nasi

Diketahui secara luas, nasi kaya akan kalori dan ada metode memasak nasi yang dapat mengurangi kandungan kalorinya.

Menurut sebuah penelitian yang diterbitkan oleh American Chemical Society, menggunakan minyak kelapa dan memasukkannya ke kulkas dapat mengurangi kalori dalam nasi hingga 60 persen, lho!

Kok bisa ya?

Baca Juga: Sajian Imlek Untuk Pemula yang Pasti Berhasil Dibuat Adalah Resep Fuyunghai Tempe

Pertama yang harus dilakukan adalah merebus nasi dalam jumlah yang dibutuhkan dengan satu sendok minyak kelapa.

Setelah matang selama 30-40 menit, tiriskan dan simpan di dalam kulkas.

Lalu, keluarkan setelah 12 jam dan nasi siap dimakan.

Artikel Berlanjut Setelah Video di Bawah ini :