Setahun Meninggalnya Ashraf Sinclair, Tubuh Ternyata Alami 5 Gejala Ini Jika Serangan Jantung Terjadi Saat Tidur! Harus Jadi Pembelajaran

By Virny Apriliyanty, Minggu, 28 Februari 2021 | 11:35 WIB
Kerabat di Indonesia Protes Kesedihan BCL Dieskploitasi, Keluarga Ashraf Sinclair di Malaysia Justru Beri Tanggapan Berbeda! (Youtube dan Instagram)

Gejala Serangan Jantung Saat Tidur

Ya, waktu serangan jantung memang kerap terjadi saat penderita tengah tertidur lelap.

Menjadi lebih bebahaya, serangan jantung kerap juga tanpa disertai sinyal pendahuluan.

Kalaupun ada, para penderita sering tak menyadarinya.

Oleh kerena itu, kejadian mendadak ini dapat membuat baik penderita maupun orang-orang di sekitarnya kerap tidak siap dalam menghadapi serangan jantung.

Belajar dari Ashraf Sinclair, Tubuh Akan Alami 5 Gejala Ini Jika Serangan Jantung Terjadi Saat Tidur! Jangan Sepelekan

Baca Juga: Nyeri Hati Ditinggal Belahan Jiwa, BCL Sampai Bilang Mending Ashraf Sinclair Selingkuh Daripada Pergi Untuk Selamanya

Padahal, serangan jantung yang dalam terminologi medis disebut infark miokard akut tersebut dapat berakibat fatal hingga menyebabkan fungsi jantung anjlok.

Jadi penting bagi siapa saja untuk mengetahui berbagai tanda-tanda awal serangan jantung saat tidur.

Berikut beberapa di gejalanya: