Resep Asem-Asem Ceker Tahu Enak, Menu Makan Malam yang Mampu Memikat Lidah

By Robert Christianto, Rabu, 17 Maret 2021 | 17:00 WIB
Resep Asem-Asem Ceker Tahu, Menu Pelengkap Lezat Untuk Makan Malam (Sajian Sedap)

SajianSedap.com - Resep Asem-Asem Ceker Tahu, menu berkuah dengan rasa yang sangat istimewa.

Cita rasa pedas dan asam hadir dalam seporsi Resep Asem-Asem Ceker Tahu ini.

Marik bukan, kalau Resep Asem-Asem Ceker Tahu yang sedap ini disajikan untuk menu pelengkap makan malam nanti.

Baca Juga: Resep Sup Jamur Kembang Kol Enak, Hidangan Kilat Untuk Santap Malam

Waktu: 30 Menit

Sajian: 3 Porsi

Bahan:15 buah ceker ayam, cuci bersih, memarkan3 siung bawang putih, iris tipis4 butir bawang merah, iris tipis2 buah cabai merah, iris serong1 buah cabai hijau, iris serong2 lembar daun salam1 cm lengkuas, memarkan1 cm kunyit, bakar, iris tipis1.000 ml kaldu ayam1 sendok makan garam1 sendok makan gula pasir3 buah belimbing wuluh, potong-potong1 batang daun bawang, potong 1 cm2 sendok makan air jeruk nipis1 sendok makan minyak, untuk menumis

Cara Membuat Asem-Asem Ceker Tahu:

1. Panaskan minyak. Tumis bawang putih dan bawang merah sampai harum. Masukkan cabai merah, cabai hijau, daun salam, lengkuas, dan kunyit . Aduk sampai harum.

2. Tambahkan ceker ayam. Aduk sampai berubah warna.

3. Masukkan kaldu, garam, gula pasir, dan belimbing wuluh. Aduk sampai matang.

4. Menjelang diangkat, tambahkan daun bawang dan air jeruk nipis. Aduk rata. Angkat.

Baca Juga: Resep Perkedel Kentang Udang Aroma Seledri Enak, Menu Pelengkap Dengan Aroma Lezat

Baca Juga: Resep Soto Ayam Lamongan Enak, Kreasi Soto Bening Untuk Menu Utama Malam Ini

Baca Juga: Resep Cah Kangkung Bunga Pepaya Enak, Menu Pelengkap Sederhana yang Kaya Gizi Dan Gampang Dibuat

Baca Juga: Resep Orek Tahu Putih Telur Enak, Menu Sederhana yang Mampu Manjakan Lidah Kita

Baca Juga: Resep Ayam Suwir Masak Serai, Menu Sederhana yang Rasanya Sulit Dibayangkan