Manfaat Air Rendaman Kulit Bawang Putih
Untuk merasakan manfaaat dari kulit bawang putih, Anda harus mengolahnya menjadi air rendaman.
Bahkan mengolahnya pun tak sulit loh.
Dilansir dari GridHits.id, tanpa disadari kulit bawang putih juga kaya akan khasiat bagi tubuh, lho.
Usut punya usut, Anda bisa mengonsumsi air rendaman kulit bawang putih.
Mungkin masih asing di telinga jika air rendaman kulit bawang dapat dikonsumsi.
Jangn ragu, sebuat riset juga sudah membuktikan kenapa air rendaman kulit bawang begitu bermanfaat bagi tubuh.
Hasil riset mengungkap bahwa kulit luar bawang putih diperkaya viramin A, vitamin C, dan vitamin E.
Bukan cuma itu, antioksidan yang terkandung dalam kulit bawang putih juga tak perlu diragukan lagi.
Selain menjaga imun tubuh, air rendaman kulit bawang dipercaya membantu melancarkan program diet.