Sering Ribut Karena Hal Sepele, Shanty Sebut Denny Cagur Tak Pernah Mau Minta Maaf Kalau Bukan Di Tempat ini

By Gusthia Sasky T, Jumat, 26 Maret 2021 | 08:10 WIB
Sering Ribut Karena Hal Sepele, Santi Widhiastuti Ngaku Jika Denny Cagur Tak Pernah Mau Minta Maaf Jika Bukan Di Tempat Ini (instagram.com/@dennycagur)

Sule pun menyetujui ucapan Denny.

"Betul" ucap Sule setuju.

Lalu Shanty pun melanjutkan ceritanya, kemudian Shanty juga mengaku jika sang suami pernah meminta maaf.

Namun, sang suami hanya mau minta maaf di tempat itu saja.

"Kalo tiap berantem yang minta maaf selalu aku kang Sule" ucap Shanty.

"Jadi pernah dia minta maaf cuma di tempat yang itu dia bisa minta maaf" kata Shanty.

Baca Juga: Dikira Harmonis karena Sepi Gosip Miring, Istri Tiba-tiba Curhat Soal Pelakor di Depan Denny Cagur, 'Nggak Peduli Mau Punya Bini Nggak'

Mendengar ucapan Shanty, Nathalie pun penasaran.

"Dimana tuh?" tanya Nathalie

"Di atas ranjang" ucap Shanty dengan tegas.