Dari gambar ini, terlihat kalau bangunan di sebelah kiri adalah rumah Hotma dan Desiree, sedangkan bangunan putih di bagian kanan adalah rumah Ribu.
Dulu saat sedang akur, dua rumah ini berada dalam satu pagar yang sama, lo.
Hanya ada sekat kolam renang di antara keduanya.
Akhirnya, Hotma dan Desiree pun bisa sangat dekat dan sering menghabiskan waktu dengan Ribu.
Bahkan, setiap pagi, Hotma dulu selalu menyempatkan diri ngopi di halaman rumah sang mertua.
Dari foto di atas juga terlihat Desiree yang kala itu sedang bermain di halaman rumahnya yang luas.
Ribu bahkan terlihat tengah bersantai di halaman rumahnya sendiri.
Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.