SajianSedap.com - Resep Cheese Stick yang enak dan praktis dibuat ini pasti jadi camilan favorit di rumah.
Saking nikmatnya, keluarga rela rebutan untuk menyantap Resep Cheese Stick!
Jadi pastikan tidak melewatkan menghadirkan Resep Cheese Stick yang enak ini untuk camilan malam hari.
Baca Juga: Resep Bakwan Udang Enak, Kreasi Udang yang Pasti Disuka Semua Orang
Waktu: 45 Menit
Sajian: 352 Gram
Bahan:175 gram tepung terigu protein sedang30 gram tepung beras15 gram maizena1 sendok teh baking powder1/2 sendok teh garam25 gram margarin150 gram keju cheedar parut, angin-anginkan2 butir telur, kocok lepas1 liter minyak untuk menggoreng