Resep Sayur Asem Kangkung Buncis Enak Ini Tetap Menggoda Meskipun Tidak Ditumis

By Dwi, Senin, 26 April 2021 | 17:00 WIB
Resep Sayur Asem Kangkung Buncis, Menu Makan Malam Dengan Kuah Nikmat (Sajian Sedap)

SajianSedap.com - Resep Sayur Asem Kangkung Buncis bisa jadi ide mengolah kangkung selain dimasak dengan cara ditumis.

Kuah gurih dari Resep Sayur Asem Kangkung Buncis ini bisa bikin momen makan malam kali ini jadi lebih berkesan.

Yuk, hadirkan Resep Sayur Asem Kangkung Buncis yang enak ini dengan mengikuti 3 langkah mudah berikut.

Baca Juga: Resep Kangkung Tumis Ikan Asap Enak Dan Sederhana Ini Pasti Jadi Bintang Di Meja Makan 

Waktu: 30 Menit

Sajian: 5 Porsi

Bahan:2 ikat kangkung, disiangi100 gram buncis, potong 3 cm1 buah jagung manis, dipipil1 sendok makan asam jawa2 cm lengkuas, memarkan1.500 ml air3 1/4 sendok teh garam1/2 sendok teh gula pasir6 butir bawang merah, iris

Cara Membuat Sayur Asem Kangkung Buncis:

1. Rebus bawang merah, asam jawa, dan lengkuas sampai harum.

2. Masukkan kangkung, buncis, dan jagung. Aduk sampai setengah matang.

3. Tambahkan garam dan gula. Biarkan matang.

Baca Juga: Resep Oseng-Oseng Kangkung Enak, Menu Tumisan Lezat Untuk Menu Sahur Hari Ini

Baca Juga: Resep Cah Kangkung Rebon Enak, Menu Pelengkap Praktis Kesukaan Semua Orang

Baca Juga: Sering Disebut Tukang Bikin Ngantuk, Ternyata Minum Air Rendaman Kangkung Bisa Berikan Khasiat Luar Biasa Dalam Semalam!

Baca Juga: Coba Minum Air Rendaman Kangkung dan Satu Sendok Madu Saat Hari Pertama Menstruasi, Efeknya Luar Biasa Banget

Baca Juga: BERITA POPULER : Campuran Dua Tepung saat Bikin Tempe Goreng Sampai Cara Masak Kangkung agar Daunnya Tidak Menghitam