Resep Sup Sawi Putih Dan Oyong Enak, Sup Bening Praktis yang Pas Untuk Sahur

By Dwi, Rabu, 28 April 2021 | 03:00 WIB
Resep Sup Sawi Putih Dan Oyong , Menu Praktis Untuk Sahur Nanti Pagi (Sajian Sedap)

SajianSedap.com - Resep Sup Sawi Putih Dan Oyong hadir dengan kuah bening dengan rasa yang ringan di lidah.

Selain itu, Resep Sup Sawi Putih Dan Oyong ini juga sangat mudah dibuat dan pas disajikan untuk menu sahur pagi ini.

Kalau masih bingung mau memilih menu sahur apa, Resep Sup Sawi Putih Dan Oyong bisa jadi solusinya.

Baca Juga: Resep Tahu Kuning Cah Sawi Asin Enak, Menu Praktis Untuk Santap Siang 

Waktu: 20 Menit

Sajian: 7 Porsi

Bahan:2.500 ml air1 blok kaldu ayam3 siung bawang putih, diiris halus4 butir bawang merah, diiris halus150 gram sawi putih, dipotong-potong1 batang daun bawang, dipotong-potong2 batang seledri, diikat2 buah oyong, dipotong-potong50 gram soun, direndam200 gram tahu, dipotong kotak2 1/4 sendok teh garam1/2 sendok teh merica bubuk1/2 sendok teh pala bubuk

Cara Membuat Sup Sawi Putih Dan Oyong:

1. Didihkan air dan kaldu ayam.

2. Tumis bawang putih dan bawang merah hingga harum. Masukkan ke dalam air yang sudah dididihkan. Tambahkan daun bawang dan seledri.

3. Masukkan merica bubuk, garam, pala bubuk, oyong, sawi putih, dan tahu. Aduk sampai sayuran setengah matang.

4. Masukkan soun. Aduk sampai semua bahan matang. Angkat.

Baca Juga: Resep Cah Sawi Putih dan Taoge Enak, Menu Sahur Kilat Ini Rasanya Tidak Bakal Bikin Kecewa

Baca Juga: Resep Sup Sawi Putih Soun Enak, Menu Pelengkap yang Bikin Perut Hangat

Baca Juga: Resep Tumis Sawi Asin Tahu Takwa Enak, Menu Rumahan yang Bergizi Dan Pastinya Nikmat

Baca Juga: Resep Sawi Putih Otak-Otak Enak, Kreasi Menu Sayuran Lezat Ini Pasti Disambut Bahagia Keluarga

Baca Juga: Resep Sup Sawi Asin Tahu Enak, Hanya Butuh 2 Langkah Mudah Untuk Membuatnya