Resep Makaroni Telur Keju Enak, Menu Sarapan Ala Hotel Bintang 5 yang Kaya Gizi

By Dwi, Rabu, 28 April 2021 | 21:00 WIB
Resep Makaroni Telur Keju, Menu Sarapan Nikmat yang Keluarga Semangat Bangun Pagi (Sajian Sedap)

SajianSedap.com - Resep Makaroni Telur Keju yang nikmat ini bisa jadi pilihan untuk menu sarapan praktis esok hari.

Rasa nikmat dari Resep Makaroni Telur Keju ini langsung terasa dalam gigitan pertama.

Dengan Resep Makaroni Telur Keju ini, telur yang sederhana bisa jadi lebih istimewa.

Baca Juga: Resep Seblak Makaroni Enak, Kudapan Praktis Malam Hari yang Bisa Dibuat Siapa Saja! 

Waktu: 20 Menit

Sajian: 5 Porsi

Bahan:7 butir telur50 gram makaroni kecil, rebus3 lembar smoked beef, potong 2x1 cm1/2 buah bawang bombay, cincang kasar100 gram keju cheddar parut1/2 sendok teh garam50 gram mix vegetable2 sendok makan minyak, untuk menumis

Cara Membuat Makaroni Telur Keju:

1. Tumis bawang bombay sampai harum. Angkat. Sisihkan.

2. Kocok lepas telur dan garam. Tambahkan makaroni, smoked beef, mix vegetable, dan tumisan bawang bombay. Aduk rata.

3. Tuang campuran telur dan macaroni ke dalam wajan datar antilengket. Aduk-aduk sampai setengah matang. Gulung.

4. Biarkan sampai matang.

Baca Juga: Resep Bola-Bola Makaroni Daging Asap Enak Bikin Keluarga Jadi Malas Jajan Di Luar Lagi

Baca Juga: Resep Sup Sosis Makaroni Enak, Hidangan Sehat Dari Bahan Dasar Pasta

Baca Juga: Resep Makaroni Kukus Daging Burger Enak Ini Wajib Masuk List Menu Sarapan yang Tak Boleh Dilewatkan

Baca Juga: Resep Kaki Naga Makaroni Enak, Camilan Renyah Untuk Menutup Makan Siang

Baca Juga: Resep Makaroni Keju Bola Ayam Enak, Menu Olahan Pasta yang Bikin Sarapan Jadi Lebih Memuaskan