Kegiatan Jedar di Bali
Diketahui bahwa Jessica Iskandar dan El Barack mulai pindah ke Bali Septermber 2020 lalu.
Meskipun jarang tampil di televisi, wanita kelahiran 1988 ini sering memposting kegiatan sehari-harinya di Instagram.
Dari mulai kegiatan sekolah sang anak hingga dirinya ketika liburan.
Tak hanya itu, semenjak di Bali pun Jedar tak sungkan untuk memamerkan foto seksinya.
Seperti yang SajianSedap kutip di Instagram pribadinya @inijedar, Selasa (4/5/2021).
Mantan Richard Kyle ini tampak cantik saat berada di kamar mandi.
Ia terlihat mandi dengan kelopak mawar mewah yang mengelilinginya.