Bahan Saus:50 gram selai stroberi10 buah stroberi segar, potong-potong150 ml air2 sendok teh maizena, larutkan dengan 2 sendok teh air1 sendok makan gula pasir
Cara Membuat Waffel Saus Stroberi:
1. Ayak tepung terigu dan baking powder. Sisihkan.
2. Kocok telur dan gula sampai larut. Tambahkan susu cair. Kocok rata.
3. Tuang sedikit-sedikit ke dalam ayakan tepung sambil diaduk sampai licin.
4. Tambahkan margarin dan garam. Aduk rata.
5. Tuang ke dalam cetakan wafel listrik kotak, yang sudah dipanaskan dan diolesi sedikit margarin. Tutup cetakan dan biarkan matang.
6. Saus, rebus semua bahan sambil diaduk hingga meletup-letup. Sajikan waffle bersama sausnya.
Baca Juga: Resep Wafel Pisang Kacang Berempah Enak, Menu Wafel Kesukaan Si Kecil
Baca Juga: Resep Kentang Wafel Barbeque Enak, Pasti Seru Kalau Menu Ini Camilannya
Baca Juga: Resep Wafel Cubit Enak Bikin Si Kecil Langsung Duduk Manis Di Meja Makan
Baca Juga: Resep Wafel Oreo Saus Cokelat Enak, Menu Akhir Pekan yang Bikin Momen Sarapan Jadi Lebih Berkesan
Baca Juga: Resep Nasi Goreng Wafel Enak, Sajian Spesial Untuk Pagi Hari yang Bikin Keluarga Happy