CATAT! Sering Banget Dilakukan, Kebiasaan Salah Saat Masak Rendang Ini Ternyata Bisa Sebabkan Stoke Sampai Serangan Jantung

By Virny Apriliyanty, Rabu, 12 Mei 2021 | 14:25 WIB
Ilustrasi Rendang Padang (MielPhotos2008)

Bahaya Memanaskan SantanAhli Gizi RS Indriati Solo Baru, Rista Yulianti Mataputun, S.Gz., menjelaskan alasannya.Menurut dia, rendang termasuk makanan yang dibuat dari campuran santan.Hal inilah yang membuat rendang tak dianjurkan untuk dipanaskan berkali-kali.Dia menerangkan, santan sebenarnya masuk dalam kategori lemak baik.Santan kelapa mengandung asam lemak dan triliserida yang mudah dibakar oleh tubuh.Namun, jika dipanaskan atau dihangatan, berulang kali, lemak pada santan tersebut sayangnya bisa berubah menjadi lemak jenuh.Lemak jenis ini diketahui dapat meningkatkan kadar kolesterol jahat atau low-density lipoprotein (LDL) di dalam tubuh, sehingga meningkatka pula risiko terjadinya penyumbatan pembuluh darah hingga penyakit jantung"

Baca Juga: Tak Sengaja Memeras Santan dengan Air Panas, Ibu Rumah Tangga ini Terkejut Setelah Melihat Hasilnya

“Jika masakan yang mengandung santan ini dipanaskan berkali-kali, akan menimbulkan lapisan minyak. Inilah yang menyebabkan masakan tersebut menjadi berbahaya,” jelas Rista saat diwawancara Kompas.com, Selasa (19/5/2020).

Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.