Tinggal Cemplung Pasti Bisa Jadi #KokiDiDapurSendiri, Begini Cara Bikin Saus Telur Asin Serbaguna yang Super Gurih dan Enak

By Virny Apriliyanty, Rabu, 19 Mei 2021 | 13:10 WIB
Cara membuat saus telur asin ()

KOMBINASI RASA SAUS TELUR ASIN1. Saus Telur Asin Pedas

Tambahkan cincangan 5 bh cabai kering ke dalam resep Saus Telur Asin.2. Saus Telur Asin Daun Ketumbar

Tambahkan cincangan 5 btg daun ketumbar dan ketumbar bubuk ke dalam resep Saus Telur Asin.3. Saus Telur Asin Kari

Tambahkan 1 sdt bubuk kari dan 10 lbr daun kari yang digoreng kering ke dalam resep Saus Telur Asin.

Baca Juga: Gampang #JadiKokiDiDapurSendiri Kalau Tahu Tips Bikin Bakso Goreng Jumbo dan Kopong ini, Resep dan Tipsnya Lengkap Banget4. Saus Telur Asin  Kucai

Tambahkan cincangan 5 btg daun kucai ke dalam resep Saus Telur Asin.5. Saus Telur Asin Ebi

Tambahkan 1 sdm ebi kering yang sudah diseduh air panas, ditiriskan lalu disangrai hingga kering dan dicincang ke dalam resep Saus Telur Asin.6. Saus Telur Asin Cabai Gendot (Cabai Hijau)

Tambahkan cincangan 5 bh canai gendot atau cabai hijau besar ke dalam resep Saus Telur Asin.

Baca Juga: Step By Step dan Resep Bikin Mentega Sendiri di Rumah! Cuma Butuh 1 Bahan Saja dan Dijamin Sukses #JadiKokidiDapurSendiri7. Saus Telur Asin Bawang Putih

Tambahkan cincangan 5 siung bawang putih yang digoreng ke dalam resep Saus Telur Asin.

8. Saus Telur Asin Rempah

Tambahkan 1/2 sdt adas bubuk dan 1/2 sdt jintan bubuk ke dalam resep Saus Telur Asin.

Baca Juga: Gampang Banget #JadiKokidiDapurSendiri Kalau Tahu Tips Bikin Buttercream Super Lembut dan Aromatik Ini! Cobain Deh