Pantas Saja Rumah Masih Kotor Padalah Sudah Dibersihkan, Ternyata 5 Benda Ini Jadi Biang Keroknya, Salah Satunya Gorden!

By Idam Rosyda, Selasa, 25 Mei 2021 | 17:25 WIB
Penyebab rumah masih kotor meski dibersihkan (Pixabay/klimkin)

SajianSedap.com - Mmbersihkan rumah merupakn kegiatan sehari-hari yang kerap dilakukan.

Mengepel, menyapu, bahkan hingga harus menyewa tukang bersih-bersih pun dilakukan agarrumah bisa bersih.

Namun, meski sudah dilakukan berbagai cara unutk membersihkan rumah, terkadang masih saja ada kotoran atau debu yang tak hilang-hilang.

Baca Juga: Cara Mencuci Beras yang Benar, Dijamin Bersih tapi Vitaminnya Tidak Hilang! Selama Ini Anda Salah?

Baca Juga: Niatnya Biar Bersih Dari Kuman, Mencuci Telur Malah Bisa Datangkan Efek Buruk ini, Bikin Rugi Besar!

Rupanya hal tersebut bukan hal yang aneh terjadi.

5 benda ini ternya adalah biang kerok kenapa rumah masih kotor meski dibersihkan.

Apa saya benda tersebut?

Biang Kerok Kenapa Rumah Tetap Kotor Meski Sering Dibersihkan

Membersihkan rumah merupakan aktivitas sehari-hari yang cukup melelahkan.

Mulai dari mengepel, mempersihkan debu, mngelap kaca hingga angkat-angkat barang, harus dilakukan demi mendapatkan suasana rumah yang bersih.

Namun meski sudah dibersihkan, terkadang rumah masih saja kotor dan penuh debu.

Baca Juga: Cuma 5 Menit, Rice Cooker Bekas Makan Sahur Bisa Bersih Kinclong Seperti Baru dengan Cara Sepele ini

Baca Juga: Akhirnya Bersih dari Kanker Rahim, Feby Febiola Peringatkan Kaum Hawa untuk Pantang 3 Makanan Ini Seumur Hidup

Usut punya usut, rupanya benda-benda yang ada di rumah berikut ini adalah biang keroknya.

1. Pelembap udaraTahukah kamu kalau tungau debu (Dermatophagoides pteronyssinus) bisa menyebabkan reaksi alergi?.

Tak hanya itu, mereka juga aktif untuk menghasilkan debu.

Engga Perlu Lagi Keluarin Uang Untuk Beli Cairan pembersih Kaca, Cukup Gunakan Ini Jendela Auto Kinclong
Mikroorganisme ini menyukai kelembapan, itulah sebabnya rumah yang memiliki pelembab udara adalah surga bagi para tungau debu.Agar tidak mengubah rumah menjadi sarang yang nyaman untuk tungau debu, lebih baik jangan gunakan pelembap udara ke daya penuh.Kita cukup pertahankan tingkat kelembapan di kisaran 40% -50%.Perlu juga dicatat bahwa pelembap udara juga menghasilkan debu dengan sendirinya.

Saat air menguap, mineral yang terlarut di dalamnya berubah menjadi debu putih.Debu ini menutupi furnitur dan permukaan lain dengan lapisan tipis di ruangan tempat pelembap udara digunakan.2. Pakaian dicuci dengan pelembutSetiap kain terdiri dari serat yang hancur seiring waktu dan berubah menjadi debu.Itulah yang terjadi jika kita mencuci pakaian dengan pelembut. Produk menembus ke dalam serat kain dan kemudian hancur.

Artikel berlanjut setelah video di bawah ini :

Itulah mengapa terkadang kita lebih baik mencuci pakaian tanpa pelembut.Baca Juga: Mulai dari Spons Sampai Remote TV, 4 Benda Ini Ternyata Perlu Sering Dibersihkan3. Gorden tebalAgar lebih mudah bernapas di rumah, kita bisa mencoba mengganti gorden tebal dengan gorden katun atau sintetis.Hal itu karena gorden jeis katun atau sintetis menahan lebih sedikit kotoran dan bisa dicuci dengan mesin.

Baca Juga: Tak Sengaja Melumuri Daging dengan Baking Soda Sebelum Dimasak, Ibu Rumah Tangga ini Kaget Masakannya Laris ManisSedangkan gorden tebal tak hanya membuat pengap, tapi juga menyimpan banyak debu dan sulut untuk dibersihkan.4. Kertas dan kartonSerat kertas ketika hancur akan menghasilkan debu.

Hal inilah yang juga menjadi alasan mengapa kita harus sering membersihkan rak buku.Selain itu, ada sumber debu kertas lain di rumah, misalnya koran dan majalah bekas, kotak sepatu, dan masih banyak lagi.

5. Karpet tebal Tahukah kamu kala karpet mengandung lebih banyak debu dan alergen daripada penutup lantai lainnya?Karpet tidak hanya secara aktif menarik kotoran, tetapi juga memancarkan partikel mikro dan senyawa yang mudah menguap. Itulah mengapa lebih baik memilih model dengan model karpet yang tak terlalu tebal.

Selain itu, kita juga tidak perlu menutupi lantai secara keseluruhan.Jika kamu memakai karpet di kamar tidur, sebaiknya jangan lagi digunakan.

Karena karpet akan membuat kita menghirup banyak debu saat tidur.

Baca Juga: Punya Rumah Mewah Tapi Masih Nyicil, Iis Dahlia Harus Bayar Segini Setiap Bulannya, Pernah Kalang Kabut saat Bayar Karena Hal ini

Artikel ini telah tayang di Bobo.id dengan judul Jarang Disadari, 5 Benda Ini Bisa Bikin Rumah Berdebu Terus Walau Sudah Dibersihkan, Masih Simpan Benda Ini di Rumah?