SajianSedap.com - Buah pepaya dikenal sebagai salah satu buah yang kaya akan nutrisi.
Pepaya kerap dikonsumsi agar memperlacar pencernaan.
Selain itu, pepaya juga bisa menjaga kesehatan kulit serta penangkal kanker.
Baca Juga: Apa Bedanya Tepung Terigu Protein Tinggi, Sedang, dan Rendah?
Baca Juga: Punya Sejarah yang Unik, Bagaimanakah Asal Mula Hidangan Nasi Goreng Masuk ke Indonesia?
Akan tetapi, dibalik segudang manfaat dari buah pepaya, ada efek samping yang juga membahayakan nyawa.
Rupanya, meski bagus untuk dikonsumsi sehari-hari, nyatanya terlalu banyak makan pepaya bisa menyebabkan gangguan kesehatan.
Berikut empat gangguan kesehatan akibat terlalu banyak mengonsumsi pepaya.