Tak Sengaja Menaburkan Baking Soda Ke Noda Di Atas Kompor, Ibu Rumah Tangga Ini Senang Bukan Main Saat Lihat Hasil yang Luar Biasa

By Gusthia Sasky T, Sabtu, 12 Juni 2021 | 15:40 WIB
Tak Sengaja Menaburkan Baking Soda Ke Noda Di Atas Kompor, Ibu Rumah Tangga Ini Senang Bukan Main Saat Lihat Hasil yang Luar Biasa (Freepik.com)

Dilansir dari Grid.id, baking soda bisa digunakan untuk meluruskan rambut, juga tidak sebabkan efek samping pada kulit kepala.

Yang terpenting adalah dengan tidak menggunakannya secara berlebihan dan sesuai dengan prosesnya.

Bahkan bisa dibilang cara ini sangat aman untuk luruskan rambut ikal.

Berikut cara mudah meluruskan rambut dengan baking soda dikutip dari Leaf TV.

Cuci rambut dengan sampo biasa yang sering Anda gunakan, jangan gunakan kondisioner terlebih dahulu.

Baca Juga: Baru Seminggu Cuci Muka Pakai Baking Soda dan Madu, Wanita ini Kaget Lihat Pantulan Wajahnya saat Bercermin

Biarkan rambut kering sendiri sampai agak lembab.

Siapkan bahan-bahan berikut ini:

- 1/4 baking soda

- 1 cangkir kondisioner

- 2 sdm madu

- Minyak alpukat