Manfaat air garam untuk muka (SajianSedap.com)
Air Garam Mengurangi Jerawat pada Wajah
Masalah jerawat pastinya kerap menghapiri Anda bukan.
Nah salah satu mencegah wajah supaya tidak berjerawat adalah dengan cuci muka dengan air garam.Air garam bermanfaat mengurangi dan menyembuhkan jerawat secara signifikan.
Baca Juga: Dijamin Mirip Penjual Gorengan, Begini Cara Membuat Tahu Crispy yang Tetap Renyah Walau Sudah Dingin
Baca Juga: Resep Jus Wortel Tomat Enak, Jus Segar yang Begitu MenyehatkanCara menghilangkan jerawat pada wajah tidaklah sulit.Begini caranya:1. Pertama, bersihkan wajah dari makeup dan kotoran yang menempel.
Engga Perlu Lagi Beli Krim Mahal, Cukup Oleskan Tepung Ini Ke Wajah, Muka Langsung Auto Cerah Seperti Habis Perawatan
2. Larutkan 2 sampai 3 sendok makan (sdm) garam dapur dalam panci yang berisi air hangat sebanyak 150 ml.3. Aduk sampai merata.4. Hadapkan wajah pada panci yang berisi air garam.5. Biarkan uap air menghangatkan wajah kita selama 15-20 menit.Cara ini sangat mudah dan efisien untuk dilakukan dirumah.Air Garam untuk Menghilangkan Bopeng pada WajahTidak perlu operasi untuk mengatasi bopeng pada wajah, cukup dengan melakukan perawatan dengan air garam secara rutin.Ikuti langkah berikut untuk menghilangkan bopeng pada wajah dengan larutan garam. Artikel berlanjut setelah video di bawah ini :