VIRAL! Bakso Kekinian yang Bikin Ketagihan, Bisa Dibuat Tanpa Perlu Banyak Bahan

By Raka, Sabtu, 19 Juni 2021 | 13:10 WIB
Aneka bakso kekinian yang bikin perut kenyang (Tabloid Saji)

SajianSedap.com - Siapa yang tidak suka dengan bakso.

Bukan cuma sekedar makanan, bakso juga kerap jadi penghangat di kala hujan datang.

Ditambah lagi kuah bakso yang nikmat semakin membuat makan jadi semangat.

Menemukan pedagang bakso juga tidaklah sulit.

Bahkan di depan rumah kita bisa langsung menemukan tukang bakso keliling.

Memang enak sih, tapi tidak ada salahnya kita membuat bakso sendiri di rumah.

Banyak yang ragu kalau membuat bakso justru malah sulit dan makan waktu.

Baca Juga: Resep Crepe Nasi Goreng Enak, Inspirasi Menu Sarapan Akhir Pekan yang Tidak Biasa

Belum lagi harus membeli banyak bahan di pasar.

Tapi tenang dulu, khusus bakso yang satu ini dijamin tidak bakal sulit dibuat dan pasti viral dimana-mana. 

Dalam Tabloid Saji edisi 492 yang terbaru, Sase lovers bisa membuat aneka bakso viral.

Bukan cuma enak, aneka bakso ini juga mudah sekali dibuat.

Tak cuma satu, dalam Tabloid Saji edisi 492, Sase lovers bisa mencoba langsung 3 menu bakso favorit.

Ketiga bakso tersebut yakni:

1. Bakso Malang 2. Pentol Mercon 2. Bakso Bakar Mayonaise

Selain baso, dalam edisi terbaru ini, Sase lovers juga bisa memanjakan keluarga dengan beragam santapan kreasi bumbu kunyit.

Bagi yang ingin membuat sarapan beda, bisa juga melihat langsung tips membuat roti lembut dan harum.

Dalam edisi terbaru ini juga, Sase lovers dapat mempraktekan langsung membuat selai kacang dari rumah.

Tak ketinggalan, ajak si kecil membuat kreasi telur gulung yang semuanya lengkap dalam edisi terbaru Tabloid Saji ini.

Tabloid Saji Edisi 492

Tidak perlu bingung, langsung pesan edisi terbaru Tabloid Saji 492 di link ini.
 
Bagi Sase lovers yang  tidak ingin kelewatan setiap edisi terbaru Tabloid Saji, bisa berlanggangan dengan klik link ini.Sementara jika ada yang ingin ditanyakan seputar Tabloid Saji bisa menghubungi Telp: (021) 5306263 Fax: (021) 53699096 SMS: 0811908680 Email: subscribe@kgx.co.id
 
Selamat berkreasi Sase lovers.
 
Baca Juga: Resep Tumis Makaroni Sosis Enak, Kudapan Spesial yang Pas Untuk Ngemil Santai Di Malam Hari