Resep Selada Mi Enak, Kreasi Mi Goreng yang Tampil Lebih Sehat

By Dwi, Senin, 5 Juli 2021 | 07:00 WIB
Resep Selada Mi, Cara Baru Menikmati Mi Goreng Untuk Sarapan (Sajian Sedap)

Bahan Saus:100 gram selai kacang creamy2 sendok makan saus sambal3 sendok makan air jeruk lemon2 sendok makan mayones4 sendok makan air hangat1/2 sendok teh mustard

Cara Membuat Selada Mi:

1. Saus, aduk rata selai kacang, saus sambal, air jeruk lemon, mayones, air hangat, dan mustard. Sisihkan.

2. Campur dalam satu wadah, mi, letus, ketimun, apel, jagung manis, wortel, dan nanas. Aduk rata.

3. Siramkan saus ke campuran mi. Aduk rata. Sajikan.

Baca Juga: Resep Mi Goreng Sambal Matah Enak, Menu Sarapan Dengan Sentuhan Rasa yang Nendang Di Lidah

Baca Juga: BERITA POPULER : Manfaat Cuci Muka Pakai Baking Soda dan Madu Sampai Bahaya Makan Mi Goreng dengan Dua Tambahan ini

Baca Juga: Resep Mi Sukiyaki Enak, Kreasi Mi Goreng Dengan Tambahan Daging Sukiyaki yang Nikmat

Baca Juga: Jangan Lagi Makan Mi Goreng Kalau Masih Dicampur 2 Bahan Ini, Terbukti Sebabkan Kanker Mematikan di Dalam Tubuh

Baca Juga: Resep Mi Goreng Oriental Enak, Pilihan Menu Sarapan Besok Saat Kita Kehabisan Ide