Resep Sambal Leunca Teri Enak, Menu Serba Sambal yang Layak Disajikan Untuk Pelengkap

By Dwi, Senin, 5 Juli 2021 | 11:00 WIB
Resep Sambal Leunca Teri, Satu Lagi Hidangan Nikmat yang Tak Boleh Sampai Terlewatkan (Sajian Sedap)

SajianSedap.com - Resep Sambal Leunca Teri, kreasi sambal nikmat yang layak dicoba untuk disajikan sebagai menu pelengkap makan siang hari ini.

Bahan yang digunakan untuk membuat Resep Sambal Leunca Teri ini tidak perlu banyak kok.

Yuk, langsung saja kita coba hadirkan Resep Sambal Leunca Teri yang sedap ini untuk lengkapi menu makan siang kita.

Baca Juga: Resep Sambal Goreng Kentang dan Petai Ini Bikin Makan Nambah-nambah, Tinggal Oseng-oseng Dijamin Enak 

Waktu: 20 Menit

Sajian: 5 Porsi

Bahan:50 gram leunca100 gram teri nasi, goreng6 buah cabai merah besar8 buah cabai merah keriting8 buah cabai rawit merah8 butir bawang merah2 sendok teh terasi, goreng2 lembar daun salam2 cm lengkuas, memarkan1 batang serai, ambil putihnya, memarkan2 sendok teh gula merah100 ml air5 sendok makan minyak untuk menumis