Satu Indonesia Kena Tipu, Bukannya Bikin Kinclong, Pakai Baking Soda di Wajah Setiap Hari Bisa Timbulkan Permasalahan Serius, Hati-hati!

By Ulfa, Senin, 28 Juni 2021 | 08:10 WIB
Ternyata ada bahaya baking soda jika digunakan pada wajah setiap hari (THE CHRISELLE FACTOR)

Perlu diingat juga, jangan berlebihan menggunakan baking soda saat mengoleskannya ke kulit.

Risiko penggunaan baking soda untuk jerawat Baking soda atau natrium bikarbonat, adalah zat alkali yang membantu mengatur kadar pH.

Biasanya baking soda juga digunakan untuk menetralkan zat asam di dalam dan luar tubuh.

Baking soda untuk jerawat, berfungsi untuk membantu meredakan peradangan dan nyeri ringan akibat jerawat.

Baking soda sering digunakan untuk mengangkat sel kulit mati, atau ditambahkan kepada pengobatan jerawat, untuk mempercepat efeknya.

Namun, tidak disarankan untuk menggunakan baking soda untuk jerawat setiap hari.

Baca Juga: Baru Seminggu Semprot Campuran Baking Soda dengan Sabun ke Tanaman, Jangan Kaget Lihat Hasilnya yang Gak Main-main!

Efeknya...

Walaupun ada beberapa bukti anekdotal, bahwa baking soda berfungsi untuk menghilangkan jerawat, dokter dan para peneliti, tidak menganjurkan menggunakan baking soda untuk jerawat.

 

Baking soda dianggap bisa memberikan efek samping merugikan, seperti kulit kering, timbulnya keriput, memperparah kondisi jerawat, kulit iritasi dan meradang.

Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.