Hampir Cerai, Teuku Ryan Bongkar Hal Ini Yang Bikin Dirinya Kembali Dibuat Klepek-klepek oleh Vira Yuniar, 'Malamnya Dia Datang, Terus...'

By Marcel Mariana, Rabu, 30 Juni 2021 | 14:10 WIB
Teuku Ryan bongkar hadiah manis dari Vira Yuniar yang bikin klepek-klepek (Tribunnews.com)

Sajiansedap.com - Bagi anda penggemar sinetron 2000an pasti tidak asing dengan pasangan selebriti satu ini.

Ya, pasangan Teuku Ryan dan Vira Yuniar ini memang sempat hits pada masanya.

Wajah mereka berdua kerap wara-wiri di layar kaca loh.

Aktor ini menikah tahun 2004 dan sempat cerai dari sang istri.

Hal ini lantaran dirinya buat sang istri sulit belanja di pasar.

Baca Juga: Pantas Saja Bisa 5 Kali Sehari Minta Maaf Kepada Lulu Tobing, Pengacara Beberkan Biang Kerok Kliennya Ogah Jadi Istri Bani Maulana

Bahkan ia dipukul sang mertua di ruang sidang.

Nama Teuku Ryan sempat melambung di awal 2000-an setelah memerankan tokoh Yoyo.

Pasang surut kehidupan rumah tangga aktor 42 tahun ini sempat ramai diperbincangkan 2009 silam.

Seperti diketahui, Teuku Ryan sempat digugat cerai istrinya Vira Yuniar pada Juli 2009 lalu.

Sebelumnya mereka menikah pada Maret 2004 dan dikaruniai dua orang anak, Cut Sjalinni Ryan dan Teuku Prayaa Alcany Ryan.

Kabar perceraian Teuku Ryan dan Vira Yuniar kala itu cukup mengejutkan dan membuat heboh.

Namun belakangan pasca rujuk, Teuku Ryan mengaku mendapatkan hadiah manis tak terduga dari Vira Yuniar.

Apakah itu?