Semua Orang Belum Tahu, Es Batu Ternyata Bisa jadi Makanan untuk Obat Ambeien, Begini Caranya

By Ulfa, Minggu, 4 Juli 2021 | 15:25 WIB
Ini dia beberapa makanan untuk obat ambeien, salah satunya es batu (Kolase health.kompas.com dan iStockphoto)

Es batu dapat meredakan pembuluh darah yang membengkak dengan cara mengecilkannya dan mengurangi ketidaknyamanan.

Cara mengobati ambeien dengan kompres es batu bisa dengan membungkus es batu dengan kain.

Gunakan untuk kompres di area ambeien selama 10-20 menit.

Lalu ulangi lagi jika rasa tak nyaman kambuh.

Baca Juga: Makanan untuk Obat Vertigo, Langsung Konsumsi 5 Bahan Makanan Ini Ketika Rasa Sakit Mulai Menyerang!

2. Oleskan lidah buaya

Cara menghilangkan ambeien secara alami lainnya yakni dengan mengoleskan lidah buaya.

Kandungan zat antiperadangan dalam lidah buaya dapat meredakan peradangan karena ambeien.

Hal yang perlu diingat, gunakan lidah buaya alami, bukan krim lidah buaya agar hasilnya maksimal.

Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.