Jarang Ada yang Tahu, Pemilik Golongan Darah Ini Disarankan Tidak Makan Kol, Bahayanya Tidak Main-Main Untuk Kesehatan

By Marcel Mariana, Kamis, 8 Juli 2021 | 09:40 WIB
Golongan darah O tidak dianjurkan makan kubis (Tribunnews.com)

Pasalnya, fungsi tiroid pada golongan darah O notabene secara alami lebih lemah dibanding pemilik golongan darah lainnya.

Berikut daftar sayuran yang termasuk dalam keluarga kubis-kubisan:

- Kol hijau

- Kol putih

- Kol merah

- Kembang kol Cuciwis.

Baca Juga: Serangan Jantung Banyak Renggut Nyawa Artis, Golongan Darah ini Ternyata Paling Rentan Kena Penyakit Jantung, Waspada!

Makanan Untuk Diet Golongan Darah O

Supaya dapat menurunkan berat badan secara efektif, pemilik golongan darah O perlu mengetahui makanan apa saja yang baik untuk dikonsumsi dan jenis makanan yang harus dihindari.

1. Ikan dan Daging

Daging dan ikan adalah makanan yang paling baik untuk dikonsumsi oleh golongan darah O.

Konsumsi seafood dan bahkan daging merah dapat membantu golongan darah O menurunkan berat badan.

Artikel berlanjut setelah video di bawah ini :