Uban Buat Jadi Tidak Percaya Diri? Coba Gunakan Air Rebusan Kulit Kentang dan Rasakan Khasiat Luar Biasa yang Akan Terjadi

By Marcel Mariana, Sabtu, 10 Juli 2021 | 19:10 WIB
Coba gunakan air rebusan kulit kentang untuk mengatasi uban (Tribunnews.com)

Sajiansedap.com - Anda pasti sering kali makan hati jika sudah muncul uban di kepala rambut anda.

Hal ini bisa membuat setiap orang pasti kehilangan percaya dirinya.

Apalagi kalau sudah memasuki usia 35 tahun maka uban biasanya sudah akan mulai bermunculan.

Kebanyakan akan mencari solusi cepat seperti mewarnai rambut.

Baca Juga: BERITA POPULER : Cara Goreng Bakwan Sayur agar Tidak Mudah Berminyak Sampai Atasi Uban dengan Teh Basi

Tapi zat kimia pewarna bisa jadi berakibat buruk untuk kesehatan rambut loh.

Lalu kira-kira apa ya solusinya?

Yuk kita simak ulasan berikut ini bersama.