Sajiansedap.com - Anda pasti sering kali makan hati jika sudah muncul uban di kepala rambut anda.
Hal ini bisa membuat setiap orang pasti kehilangan percaya dirinya.
Apalagi kalau sudah memasuki usia 35 tahun maka uban biasanya sudah akan mulai bermunculan.
Kebanyakan akan mencari solusi cepat seperti mewarnai rambut.
Tapi zat kimia pewarna bisa jadi berakibat buruk untuk kesehatan rambut loh.
Lalu kira-kira apa ya solusinya?
Yuk kita simak ulasan berikut ini bersama.