SajianSedap.com - Keputusan Puput Nastiti Devi untuk menikahi Ahok memang mengaggetkan banyak orang.
Soalnya, Ahok diketahui bahkan lebih tua dari ayah kandung Puput sendiri.
Selain itu, Ahok dan Puput juga terpaut usia jauh, sampai 31 tahun.
Puput pun jujur mengaku kalau dirinya menikahi Ahok tanpa rasa cinta.
Soalnya, pacaran keduanya juga tergolong sangat singkat.
Namun, Puput ternyata akhirnya bisa bertahan karena satu hal ini.