Mulai Sekarang Jangan Lagi Pakai Dispenser dengan Cara Ini, Bikin Cepat Rusak dan Tak Dingin Lagi!

By Marcel Mariana, Rabu, 21 Juli 2021 | 08:00 WIB
Kesalahan berikut ini bisa buat dispenser jadi cepat rusak, jangan dilakukan (freepik.com)

Bersihkan Penampungan Sisa Air Dispenser

Nah, jika Saselovers sudah membersihkan bagian dalam dispenser jangan lupa juga untuk membersihkan air penampung sisa tetesan air dispenser.

Caranya cukup mudah kok, dengan cara membukanya lalu membuang air tersebut.

Jangan lupa untuk bersihkannya dengan sabun, bilas hingga bersih, dan keringkan.

Baca Juga: Jangan Dilakukan, Ya! Deretan Kebiasaan Ini Bikin Dispenser Cepat Rusak

Lalu pasang kembali wadah penampung tersebut pada dispenser.

Jangan sentuh kran dispenser dengan tangan, karena sangat berpotensi untuk mencemari dispenser dengan bakteri.

Perhatikan kebersihan galon air yang digunakan, ya.