Terungkap Cara Timun Tetap Garing Tidak Keriput Walau Sudah 2 Minggu, Cukup Lakukan 3 Langkah ini

By Ulfa, Kamis, 22 Juli 2021 | 09:40 WIB
Mentimun memiliki segudang manfaat baik bagi tubuh. Namun, sebelum mengonsumsinya secara rutin, ada baiknya konsultasikan hal ini pada sang ahli. (Freepik)

Sajiansedap.com - Siapa yang suka makan timun?

Timun bisa kita temukan dengan mudah sebagai lalapan atau tambahan di pecel lele atau ketoprak.

Manfaat mentimun atau timun pun tentu saja sudah tak ragu lagi.

Selain enak dan sehat, mentimun pun memiliki harga yang murah.

Saat membeli timun, kita juga cuma membeli seadanya.

Baca Juga: Awalnya Iseng-iseng, Ini Jadinya Jika Makan Satu Potong Timun Sebelum Tidur, Efeknya di Luar Ekspektasi!

Karena kalau dibeli terlalu banyak, timun yang disimpan lama bisa menjadi cepat keriput dan akhirnya terbuang begitu saja.

Namun, ternyata ada cara menyimpan timun agar tidak keriput dan tetap garing saat dimakan, loh!

Timun yang disimpan dengan cara begini pun bisa tahan sampai dua minggu!

Tak percaya?