Karenanya, Reino Barack merasa heran jika perkenalannya dengan Syahrini disangsikan oleh khalayak."(Waktu itu) masih ada pasangan. Dia (Syahrini) pun sama pasangan dia. Saya pun masih sama mantan saya (Luna Maya). Iya makanya kenalan apa salahnya sih ?" pungkas Reino Barack.Namun diakui Reino Barack, usai pertemuannya dengan Syahrini, dirinya tidak pernah berhubungan penyanyi tersebut.Lebih lanjut, Reino Barack pun mengaku dirinya baru berbincang dengan Syahrini saat konsernya berlangsung.
Reino Barack yang mengaku mendukung karir Syahrini itu pun menjabarkan perannya dalam konser sang penyanyi.
Demi menyukseskan gelaran konser Syahrini, Reino Barack mengatakan dirinya sampai membeli tiket seharga Rp25 juta.Hal itu semata-mata dilakukan Reino Barack untuk hubungan pertemanannya dengan Syahrini.
Selesai konser, Reino Barack mengaku menitipkan ucapan selamat kepada Aisyahrani untuk Syahrini.Namun rupanya Aisyahrani menyuruh Reino Barack untuk mengucapkannya sendiri.
Menurut pengakuan Reino Barack sejak
Artikel telah tayang di Nakita.id dengan judul Blak-Blakan Sebut Syahrini Beli Followers, Nikita Mirzani Ungkap Alasannya, "Kita Harus Rasional"