Astaghfirullah! Idap Kista Super Besar Hingga Tekan Paru-Paru, Kamasean 'Indonesian Idol' Ingatkan Kaum Hawa Soal 3 Gejalan'Sepele' Ini

By Sera B, Kamis, 5 Agustus 2021 | 15:55 WIB
Kamasean Matthews 'Indonesian Idol' ungkap 3 gejala kista rahim yang Ia alami. (Foto: Instagram/ @kamasean)

Sajiansedap.com - Jebolan Indonesian Idol 2012 Kamasean Matthews bikin heboh soal curhatannya.

Terungkap, penyanyi 26 tahun itu sempat derita kista rahim yang cukup serius selama tiga tahun, yaitu dari 2017 hingga 2020.

"Jadi aku tuh sebenernya udah tahu ada kista tuh 2017. Jadi 2017 sampai 2020 (ada kista), 3 tahun," ujar Kamasean.

Baca Juga: Jalani Operasi Kista Rahim, Dinda Kirana Ingatkan Kaum Hawa Waspadai Buah Favorit Ini

Baca Juga: Belajar dari Shireen Sungkar yang Sempat Divonis Tak Bisa Hamil, Batasi Konsumsi 3 Camilan Lezat Ini Supaya Terhindar dari Kista Rahim

Dari pengakuannya terungkap, Kamasean sedang menderita kista rahim ketika Ia menjadi talent di pembukaan Asian Games XVIII, pada 2018 lalu.

Publik pun kaget lantaran Kamasean selalu tampil prima setiap manggung.

Kepada sesama kaum hawa, Kamasean pun memperingatkan soal tiga gejala 'sepele' ini.