Masih Ingat Renny Djajoesman? Lady Rocker ini Ngaku Pernah Masuk ke Lembah Hitam sampai Tak Mau Sholat! Diselamatkan oleh Sosok ini, Siapa?

By Ulfa, Minggu, 8 Agustus 2021 | 08:40 WIB
Renny Djajoesman (instagram.com/rennydjajoesman)

"Dulu dunia saya jahiliyah, gelap, lebih hitam dari arang. Semuanya itu berakhir di 2014, Insya Allah sudah saya tinggalkan.

"Sekarang saya tidak lagi mengenal alkohol, rokok, dan disko yang dulu pergi Kamis pulang Senin," ungkap Renny.

"Sekarang yang saya raih membaca surat Alquran sebanyak-banyaknya. Cucu saya mengajari saya baca surat-surat.

"Insya Allah saya istiqamah meninggalkan yang gelap," harap Renny Djajoesman.

Baca Juga: Kini Ditangkap Karena Narkoba, Kakak Ipar Blak-blakan Jujur Bongkar Sifat Buruk Nia Ramadhani, 'Ya Gitulah Agak..'

Artikel Telah Ditayangkan di nova.grid.id dengan Judul, Dulu Tak Pernah Salat, Artis Senior Indonesia Ini Kini Hijrah dan Sebut Mukena Jadi Barang Berharga