4. Untuk menghilangkan noda membandel di permukaan kompor gas, Anda bisa memanfaatkan cuka.
Tuangkan cairan cuka secukupnya di bagian corong api dan tungku penyangga.
Kemudian sikat sampai bersih.
5. Setelah Anda yakin kondisi kompor gas sudah benar-benar bersih, kini Anda bisa mengeringkan permukaannya.
Gunakan kain lap yang bersih dan kering dan usapkan kain tersebut ke seluruh permukaan kompor gas secara merata.
Dapatkan aneka resep praktis dan mudah langsung dari handphone sase lovers dengan berlangganan emagz tabloid saji dengan klik di sini