SajianSedap.com - Resep Cakwe Isi Udang ini bikin kita tidak harus bingung lagi kalau mau membuat camilan yang nikmat.
Bahan isian yang gurih dari Resep Cakwe Isi Udang ini bikin semua orang menyukainya.
Agar tidak penasran dengan kelezatannya, langsung contek dan sajikan Resep Cakwe Isi Udang untuk camilan spesial siang nanti.
Baca Juga: Resep Cakwe Isi Ayam dan Ikan Enak Ini Memang Tepat Dinikmati Saat Sore Hari
Waktu: 45 Menit
Sajian: 5 Buah
Bahan:5 buah cakwe goreng, belah tak putus500 ml minyak untuk menggoreng
Bahan Isi:200 gram udang kupas, cincang kasar100 gram ayam giling100 gram tepung sagu2 buah putih telur3 siung bawang putih, dicincang halus2 buah cabai merah keriting, dicincang halus4 sendok makan air1 1/4 sendok teh garam1/4 sendok teh merica bubuk1/2 sendok teh gula pasir
Bahan Pelengkap:50 gram saus tomat50 gram saus sambal