Sering Buang Air Bekas AC Di Lantai Kamar Mandi, Wanita ini Kaget Setelah Melihat Hasilnya dalam Hitungan Hari

By Marcel Mariana, Kamis, 19 Agustus 2021 | 17:10 WIB
Berikut cara mudah membersihkan noda kuning di kamar mandi dengan air buangan ac (Freepik.com)

Keesokan paginya, anda menggosok area yang disiram air buangan AC dengan menggunakan sikat.

Jangan kaget jika hasilnya akan terlihat lebih bersih, kesat, sekaligus membunuh bakteri yang menempel dan tertinggal pada kamar mandi tersebut.

Bagaimana, mudah sekali bukan?

Selamat mencoba!

Baca Juga: Selama Ini Kita Salah! Ahli Ungkap Lebih Sehat Mana Tidur Pakai AC atau Kipas Angin, Siap-siap Kaget!

Peras Jeruk Nipis Ke Noda Kerak Di Lantai Kamar Mandi

Rupanya, noda kerak di lantai kamar mandi ini bisa muncul akibat air yang sering dibiarkan mengering di permukaannya.

Namun, jangan khawatir, sebab ada cara mudah membersihkannya dengan bahan-bahan sederhana.

Artikel berlanjut setelah video di bawah ini :